manfaat menggunakan akses VPN ketika berselancar di internet sangat banyak, diantaranya adalah; dapat membuka content / website yang diblokir, berselancar dengan IP anonim (menyembunyikan IP address asli), jadi anda bisa saja terdeteksi seolah – olah sedang berselancar dari luar negeri, kemudian terlindungi ketika sedang mengakses internet di akses publik seperti hotspot pada cafe, serta beberapa keuntungan lainnya.
rata – rata untuk dapat menggunakan akses VPN berlangganan kita mesti membayar sekitar $3 hingga $14 tergantung providernya. tapi disini saya akan menjelaskan dengan menggunakan VPN gratis.
beberapa provider VPN gratis antara lain:
1. Ultra VPN
2. Hospot Shield
3. HideIP VPN
4. The Free VPN
5. ProXPN
6. Open VPN
cara menggunakan VPN gratis tersebut sangat mudah sekali, yaitu dengan cara:
1. Register di profider pilihan (pilih salah satu)
2. Download softwarenya
3. Install Software
4. Jalankan Softwarenya *
5. Silahkan surfing dengan nyaman, cepat, dan bebas blokir
ket *
ada beberapa profider yang memerlukan settingngan proxy manual di browser, keterangan lebih lanjut baca help di masing-masing profider.
untuk cara internet murah dengan vpn akan saya bahas lebih lanjut.
Sabtu, 18 Desember 2010
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar